Wednesday, April 8, 2015

Menurunkan Rumus Segitiga Melalui Pembuktian Dengan Peragaan (Model 2)

Setelah sebelumnya saya mengepost mengenai menurunkan segitiga dengan model 1.
(baca:Menurunkan Rumus Segitiga Melalui Pembuktian dengan Peragaan (Model 1) ) sekarang saya akan coba share model duanya. Pada model dua ini juga kita membutuhkan buku berpetak, pensil, penggaris dan gunting. Langsung saja kita buat yoo...

Langkah pertama:
Gambarlah dua buah segitiga yang kongruen dengan alas dan tinggi sembarang.