Wednesday, April 8, 2015

Menurunkan Rumus Segitiga Melalui Pembuktian Dengan Peragaan (Model 2)

Setelah sebelumnya saya mengepost mengenai menurunkan segitiga dengan model 1.
(baca:Menurunkan Rumus Segitiga Melalui Pembuktian dengan Peragaan (Model 1) ) sekarang saya akan coba share model duanya. Pada model dua ini juga kita membutuhkan buku berpetak, pensil, penggaris dan gunting. Langsung saja kita buat yoo...

Langkah pertama:
Gambarlah dua buah segitiga yang kongruen dengan alas dan tinggi sembarang.



Wednesday, February 25, 2015

Menurunkan Rumus Segitiga Melalui Pembuktian Dengan Peragaan (Model 1)

Waktu kemarin saya sedang kuliah ada praktik tentang kapita selekta matematika pendidikan dasar. Praktiknya lumayan menyibukan sih karena habis ini pasti harus buat laporan tentang kegiatan praktikumnya, dan itu yang membuatku malas “ -,-“ tapi bagaimana pun juga saya harus tetap berusaha‼‼ dan akhirnya laporan itu berhasil dikirim juga.
Untuk itu saya akan membagikan sedikit hasil laporan saya dan kelompok saya disini, mungkin sebagian teman ada yang mengalami nasib yang sama… hehe langsung aja Pembuktian Rumus Segitiga dengan Peragaan (untuk model 2 baca disini).. teman-teman juga bisa membuat peragaannya di rumah yang dibutuhkan hanya kertas berpetak, pensil, penggaris, gunting.

Saturday, January 3, 2015

Cara Menghabiskan Weekend

Selamat hari minggu buat kawan bacaweh semua... pada ngapain nih weekend kali ini? Kalau temen-temen pada bingung mau ngapain weekend kali ini admin bakal ngasih tips buat ngabisin weekend kalian.

1. Jalan-jalan bersama teman-teman
Ini mungkin pilihan yang paling banyak dipilih oleh orang-orang dalam menghabiskan weekendnya, ya jalan-jalan bersama temen keluar bisa menyenangkan dan membunuh bete mu di hari minggu

2. Bersama keluarga
Menghabiskan waktu bersama keluarga bisa juga sangat menyenangkan, kalian bisa lebih mempererat hubungan kalian dengan anggota keluarga satu sama lain. Ini bisa jalan-jalan keluar bersama keluarga atau hanya dirumah bermain dan bercengkrama bersama.

3. Manjakan dirimu dirumah
Kalau kamu bingun mau ngapain weekend ini kamu bisa memanjakan dirimu sendiri di hari minggu. Ini hari mu terserah kamu mau ngapain toh kamu sendiri yang jalanin, dihari minggu ini kamu bisa manjakan dirimu sespesial mungkin seperti tidur seharian atau main game seharian atau makan-makan seharian yang tidak bisa kamu lakukan dihari lain..

Okeh lah itu sedikit tips dari admin buat kawan semua semoga bermanfaat